QUIS MANAJEMEN KEUANGAN
Jelaskan dengan singkat,jelas,dan padat hal-hal berikut:
1. Dalam topik capital structure decisions, jelaskan yang dimaksud struktur modal optimal.
2. Jelaskan dampak leverage terhadap return.
3. Jelaskan dengan singkat yang anda pahami tentang assymetri informasi
4. Dalam topik working capital manajemen, jelaskan tentang gross working capital, net working capital dan net operating working capital.
5. Sebutkan tanggal yang terkait dengan pembagian deviden
6. Dalam topik tactical financial decisions, bagaimana alternatif pembiayaan yang bisa dilakukan perusahaan.
7. Dalam transaksi leasing, dikenal off balance sheet. Apa artinya?
Langganan:
Postingan (Atom)
Materi Manajemen Keuangan
Silahkan materi manajemen keuangan berupa video PPT di download di link berikut ini: (lakukan slide show untuk memutar video). https://bit.l...
-
Soal UAS Akuntansi Keuangan Lanjutan I, silahkan download di link berikut ini. SOAL UAS AKL I, 01 Juli 2019 Jawaban di...
-
JURUSAN AKUNTANSI - FAKULTAS EKONOMI UNIBA- SURAKARTA SILABUS AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH II Semester 3 TA 2009/2010 P...
-
Silabus Akuntansi Keuangan Lanjutan I silahkan di download di link berikut ini: Silabus AKL I Materi Kuliah AKL I (modul) sebelum UTS PP...